11
Sep 2024
0
Peresmian Gedung Sekolah Baru SMK Negeri 1 Bunyu oleh Gubernur Kalimantan Utara
Gubernur Kaltara Dr. H. Zainal A. Paliwang, S.H., M.Hum., meresmikan Gedung baru SMKN 1 Bunyu pada Rabu (11/9/2024). Peresmian ini menjadi tonggak penting dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan di daerah. Gedung baru SMKN 1 Bunyu lokal 2 di JI. Dewaruci diyakini memberikan suasana belajar yang lebih nyaman dan kondusif bagi siswa. Fasilitas yang lengkap dan modern diharapkan dapat mendukung proses...
30
Jul 2024
0
SMK Negeri 1 Bunyu Resmi Menjadi Bagian dari SOBAT UT melalui Kerja Sama MOU dengan United Tractors
Pada 30 Juli 2024, SMK Negeri 1 Bunyu melangkah maju dalam memperkuat pendidikan vokasi dengan resmi menjadi bagian dari SOBAT UT (Sekolah Binaan United Tractors) melalui Penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) bersama United Tractors. Acara ini berlangsung di Ruang Praktik Siswa Teknik Alat Berat dan dihadiri oleh perwakilan dari United Tractors, kepala sekolah, Ketua Komite Sekolah, guru, serta siswa SMK Negeri 1 Bunyu. Kolaborasi...
14
Jun 2024
0
Muhammad Kasmir dari SMK Negeri 1 Bunyu Mencatat Sejarah Baru Lolos Nasional Lomba Renang Putra Mewakili Provinsi Kalimantan Utara
Perjalanan Heroik Menuju Puncak Kemenangan BUNYU – Kisah luar biasa ini dimulai pada tanggal 25 September 2023, ketika Muhammad Kasmir, seorang siswa SMK Negeri 1 Bunyu, memulai perjalanan epiknya dalam seleksi O2SN Renang tingkat sekolah. Dengan persaingan yang ketat melibatkan 12 peserta putra dan 3 peserta putri, hanya dua peserta didik laki-laki dan dua perempuan yang berhasil melaju ke tahap...
16
Mei 2024
0
Pendaftaran Peserta Didik Baru SMKN 1 Bunyu Tahun Pelajaran 2024/2025
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) adalah agenda terpenting tiap tahunnya pada satuan pendidikan dan menjadi strategis untuk menyeleksi calon peserta didik yang berpotensi. Demikian halnya bagi SMKN 1 Bunyu, Proses PPDB dijadikan sebagai sarana dalam menyeleksi calom peserta didik yang berpotensi baik itu dari segi akademik, dan non akademik. TAHAP DAN JALUR PENDAFTARAN PPDB TAHUN PELAJARAN 2023/2024 Jadwal Pendaftaran PPDB...
6
Mei 2024
0
Pengumuman Kelulusan SMKN 1 Bunyu
Welcome to WordPress. This is your first post. Edit or delete it, then start writing!melius quam Pyrrho; Ergo in gubernando nihil, in officio plurimum interest, quo in genere peccetur. Scio enim esse quosdam, qui quavis lingua philosophari possint; Amicitiam autem adhibendam esse censent, quia sit ex eo genere, quae prosunt. Sed residamus, inquit, si placet. Quis enim potest ea, quae...
16
Apr 2024
0
Halalbihalal SMKN 1 Bunyu
BUNYU – Selasa (16/04) Tepat pada hari pertama setelah libur panjang seluruh guru dan tenaga kependidikan masuk melaksanakan halalbihalal. Acara ini digelar untuk seluruh guru, tenaga kependidikan dan siswa. Acara dilaksanakan di lapangan sekolah sebagai bentuk rasa syukur karena telah melaksanakan puasa sebulan penuh dan merayakan hari raya idul fitri dan sebagai bentuk tradisi setiap tahunnya. Dalam acara halalbihalal, siswa...
13
Mar 2024
0
Pasantren Ramadhan SMK Negeri 1 Bunyu
BUNYU – Rabu (13/03) Tepat pada hari ketiga bulan Ramadan siswa dan siswi SMK Negeri 1 Bunyu melaksanankan pasantren Ramadan. Pasantren Ramadan ditujukan khusus bagi para siswa dan siswi yang memeluk agama Islam dengan menggunakan pola dan tata cara kehidupan di dalam pesantren, tetapi dilakukan di dalam lingkungan sekolah. Pasantren Ramadan diadakan di tiga tempat yang berbeda pertama diadakan di...
25
Sep 2023
0
Pelatikan pengurus OSIS SMKN 1 Bunyu
Welcome to WordPress. This is your first post. Edit or delete it, then start writing!melius quam Pyrrho; Ergo in gubernando nihil, in officio plurimum interest, quo in genere peccetur. Scio enim esse quosdam, qui quavis lingua philosophari possint; Amicitiam autem adhibendam esse censent, quia sit ex eo genere, quae prosunt. Sed residamus, inquit, si placet. Quis enim potest ea, quae...